Kalian perlu tahu bagaimana cara mengatur APN Tri. Sebab untuk bisa membuat jaringan kalian semakin stabil dan juga cepat, kalian bisa gunakan settingan yang satu ini. Faktanya, operator Tri menjadi salah satu kartu SIM yang banyak digunakan oleh orang-orang. Karena harga dari kuota atau pulsa kartu Tri ini lebih murah jika dibandingkan dengan yang lainnya. Maka dari itu, para pengguna kartu Tri kebanyakan anak-anak sekolahan. Tidak menutup kemungkinan orang dewasa juga menggunakan kartu Tri ini.
Apabila kalian dalam pemakaian kartu Tri, tentunya kalian pernah mengalami kehilangan jaringan atau jaringan yang kalian gunakan saat ini sedang tidak stabil. Terkadang kalian tidak diberikan jaringan sama sekali atau terkadang memberikan ke kalian jaringan yang bagus atau jaringan sering hilang-hilangan.
Apabila kalian adalah pengguna kartu SIM Tri, maka penting untuk kalian mengetahui cara mengatur APN Tri ponsel. Hal tersebut penting untuk bisa menikmati layanan internet menjadi 4G dan bukan hanya 3G ataupun H+. APN atau singkatan dari Access Point Name ini adalah suatu teknologi yang menjembatani para pengguna Smartphone dan menyediakan jasa layanan internet, termasuk Tri. Tentunya untuk menikmati jaringan internet 4G, Smartphone kalian perlu dibekali teknologi jaringan yang sama.
Secara umum, Access Point Name ini merupakan salah satu layanan yang penting yang berada pada perangkat Handphone milik kalian. Apabila tidak ada layanan yang satu ini, maka kalian tidak akan bisa mendapatkan jaringan internet.
Setelah itu pastikan, baru kalian bisa mengubah aturan APN Tri dengan manual di Smartphone Android. Sebelum kalian masuk ke dalam setting APN Tri, sebaiknya kalian mengetahui cara-caranya. Untuk menggunakan pengaturan ini nantinya sudah ada beberapa ketentuannya. Akan tetapi, apabila caranya ini memang bisa bergantung kalian bisa menggunakan perangkat yang lain. Untuk settingannya nantinya kalian bisa melakukannya sesuai dengan perangkat yang kalian gunakan.
Apabila kalian menggunakan iPhone, nantinya kalian akan bisa melakukan settingannya yang sesuai dengan perangkat kalian. Dan apabila kalian menggunakan Android, tentu saja akan berbeda lagi. Berikut ini adalah cara mengatur APN Tri :
Cara Mengatur APN Tri :
- Pertama, buka menu Setting atau Pengaturan.
- Kemudian pilih menu opsi “Kartu SIM & Data Seluler”.
- Lalu, kalian bisa pilih dan tekan “SIM 1”.
- Selanjutnya pilih menu “Access Point Name” atau “Nama Titik Akses”
- Lalu pada bagian pojok kanan atas terdapat tanda “+” atau plus.
- Setelah itu, masukkan kolam tersebut dengan kombinasi yang di bawah ini.
Berikut Adalah Kombinasi Pengaturan APN Tri :
1. APN Jaringan Tri Tercepat
Name : APN Tri
APN : redir.tri.co.id
Proxy : Default
Port : Default
Username : 3gprs
Password : 3gprs
Server : Default
Mmsc : Default
Mms Proxy : Default
Mms Port : Default
Mcc : 510
Mnc : 89
Authentication Type : Pap Or Chap
Type APN : default,supl
Protocol : lpv4
APN Protocol : lpv4
Bearer : unsepecified
Mvno Type : None
2. Kombinasi APN 3G
Name : TriLTE
APN : LTE
Proxy : APN 3 4G LTE
Port : Default
Username : 3gprs
Password : 3gprs
Server : Default
Mmsc : Default
Mms Proxy : Default
Mms Port : Default
Mcc : 510
Mnc : 89
Authentication Type : Pap Or Chap
Type APN : default,supl
APN Protocol : lpv4
Roaming Protocol APN : lpv4
Bearer : unsepecified
Mvno Type : None