Cara Kerja Big Data

Cara Kerja Big Data

Daftar Isi

Integration

Cara kerja dari Big Data adalah integration atau integrasi data dari berbagai sumber yang berbeda-beda. Selama fase integrasi ini, pengguna perlu memasukkan data, memprosesnya dan memformatnya dalam bentuk yang bisa dieksekusi oleh analis bisnis.

Cara Kerja Big Data

Managing

Fase managing atau mengelola ini membutuhkan cloud atau storage penyimpanan yang besar. Cloud sangat disarankan sebagai wadah penyimpanan karena sudah support komputasi masa kini dan memungkinkan pengguna untuk mengelolanya sesuai dengan kebutuhan.

Analyzing

Terakhir adalah analyzing atau menganalisa, yang mana akan membayar investasi Anda dalam Big Data. Analisa dibutuhkan untuk mengeksplorasi data sehingga menemukan temuan terbaru, membagikan temuan tersebut dengan pihak lain sekaligus melakukan dengan machine learning dan Artificial Intelligent.

Avatar

Hati-Hati! Inilah Daftar Konten Yang Dilarang Di Youtube Bagi…

Pengguna youtube sangatlah beragam, mulai dari anak dibawah umur bahkan sampai orang usia lanjut. Semuanya dapat mengakses youtube tanpa terbatas oleh ruang serta waktu....
Avatar Rubah Merah
2 min read

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *