Memiliki akun media sosial khususnya Instagram bisa menjadi ladang rezeki bagi pemilik akun. Perlu diketahui, bahwa kejahatan di media sosial banyak. Oleh karena itu, pengguna dituntut untuk selalu berwaspada.
Cara melihat viewers highlight instagram menjadi upaya yang bisa dilakukan untuk menghindari kejahatan di dunia maya. Simak saja langkah-langkahnya dengan memperhatikan informasi berikut:
Melalui Website yang Dijamin Tidak Ketahuan
Cara yang bisa dilakukan untuk memantau akun instagram adalah dengan memanfaatkan website yang tersedia di internet. Selain bisa dimanfaatkan dengan mudah, menggunakan website untuk mencari tahu siapa sajakah yang sering mengunjungi akun Instagram.
Pemilik akun yang tertarik bisa menguji sendiri kehebatan website yang digunakan tersebut. Perhatikan saja langkah-langkah berikut ini:
- Pengguna bisa langsung masuk pada alamat website, yakni https://jnckmedia.com/igstalk.
- Berhasil masuk pada website tersebut, pengguna bisa langsung memasukan Username yang tertera pada akun Instagram.
- Setelah memasukan username, selanjutnya pengguna bisa melengkapinya dengan memasukan kata sandi. Jangan sampai kata sandi yang dimasukan salah.
- Selesai dari proses itu, pengguna akan menekan tombol submit untuk melanjutkan prosesnya.
- Bila ada pertanyaan keamanan yang berfungsi apakah itu manusia ataukah hanya bot, maka pengguna wajib melengkapi pertanyaan tersebut dengan tujuan melanjutkan proses.
- Selanjutnya tekan saja tombol Result, maka akan muncul sederet akun yang sering keluar masuk pada profil pemilik.
Memantau Instagram Menggunakan Aplikasi
Memanfaatkan kecanggihan zaman sebagai upaya terbebas dari masalah besar. Pengguna Instagram yang berkeinginan memperbaiki akun medsosnya akan sangat tertolong dengan keberadaan aplikasi cara melihat viewers highlight instagram.
Beberapa rekomendasi aplikasi berikut ini, bisa dipilih bila pengguna merasa kurang aman bila menggunakan website, lantaran maraknya kasus pencurian data :
1. Aplikasi Instagram
Sebenarnya instagram telah memberikan kemudahan bagi penggunanya, akan tetapi banyak yang kurang tahu. Aplikasi Instagram hanya bisa menampilkan jumlah pengunjung apabila di setting dengan menggunakan bisnis.
Selain mendapatkan berbagai kemudahan untuk analisis pengunjung, bila instagram seseorang diatur menggunakan sistem bisnis secara otomatis tidak akan diprivate. Langkah-langkah memantau instagram berdasarkan aplikasi bawaan:
- Masuk saja pada aplikasi instagram, dan login menggunakan akun yang dikehendaki.
- Setelah berhasil, masuk saja pada menu pengaturan, kemudian carilah tombol tiga titik bersusun.
- Klik tombol titik tiga tersebut.
- Carilah pengaturan akun bisnis, dan klik untuk menghidupkannya.
- Setelah itu, pengguna akan bisa memantau pengunjung. Sebelum itu, masukan kategori dalam menu bisnis. Tujuan untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan.
2. Memanfaatkan Aplikasi Profil Tracker
Selain memanfaatkan fitur instagram secara langsung, pengguna juga bisa memanfaatkan aplikasi. Salah satu aplikasi yang bisa diandalkan dalam hal ini adalah Profil Tracker. Dalam aplikasi ini, pengguna bukan hanya akan mengetahui siapa saja yang sering berkunjung.
Bisa juga melihat seberapa banyak followers yang berhenti mengikuti akun instagram pengguna. Kemudahan ini ditambah dengan cara mendapatkan aplikasi melalui Play Store.
3. Melalui Aplikasi Who Viewed My Instagram Profil
Aplikasi ini bisa dicoba dan mungkin sudah tidak asing lagi bagi para pengguna instagram. Who Viewed My Instagram Profil juga akan mempermudah pengguna dalam mencari tahu siapa yang penasaran dengan akun yang pengguna miliki.
Kebanyakan pengguna aplikasi ini adalah olshop yang harus memenuhi target penjualan. Walaupun begitu, tetap bisa dicoba sebagai aplikasi yang membantu.
Itulah cara mudah untuk bisa melihat viewers di Instagram. Sebenarnya bila mencari tahu lebih banyak mengenai aplikasi cara melihat viewers highlight instagram akan memperoleh banyak rekomendasi. Hanya saja, rekomendasi diatas sudah banyak memiliki review memuaskan.